Saturday, October 15, 2016

Selama Tidak Melawan Hati Nurani, Selama Tidak Menjahati Orang Lain, Lakukan Saja Apa Yang Ingin Kamu Lakukan

Pernah kamu gak bisa melakukan apa yang ingin kamu lakukan atau enggak bisa mendapatkan apa yang kamu inginkan gara-garanya takut menyakiti hati orang lain?
Kau sangat rugi besar jika tak melakukan apa yang ingin kamu lakukan, hanya karena perasaan tidak enakmu. Sementara kamu tau betul apa yang kamu lakukan bukanlahsebuah kejahatan yang bakalan membuatmu melawan hati nuranimu.

Selama Tidak Melawan Hati Nurani, Selama Tidak Menjahati Orang Lain, Lakukan Saja. Orang Lain Suka Atau Tidak, Urusan Mereka


Selama tidak melawan hati nuranimu, selama apa yang kamu lakukan tidak menyakiti orang lain kenapa tidak berani melakukannya? Lakukan apa yang ingin kamu lakukan tidak usah memikirkan orang lain suka atau tidak suka, itu urusan mereka urusanmu adalah apa yang kamu lakukan tidak menyakiti orang lain dan tidak menjahati orang lain.

Karena Kadang Orang Lain Menjadi Tidak Suka Sama Apa Yang Kita Lakuka Karena Mereka Merasa Iri


Karena terkadang ada atau bahkan banyak yang tidak suaka pada apa yang kita lakukan bukan karena menyalahi aturan atau menyakitinya tapi karena mereka iri dengan apa yang akan kita lakukan atau mungkin karena mereka tidak bisa melakukan seperti yang kita lakukan.

Selama Tidak Melawan Hati Nurani Dan Tidak Menjahati Orang Lain Sudah Pasti Apa Yang Kamu Lakukan Adalah Sesuatu Yang Baik Dan Benar


Selama apa yang kamu lakukan tidak menjahati orang lain dan tidak melawan hati nuranimu sudah pasti apa yang kamu laakukan itu benar dan baik. Kecuali kamu memang termasuk orang yang tidak punya hati nurani sukanya berbuat semaunya sendiri padahal menyakiti atau merampas haknya orang lain.

Lalu Apa Lagi Yang Kamu Takutkan Hingga Tidak Berani Melakukan Apa Yang Ingin Kamu Lakukan?


Kalau sudah tau betul apa yang ingin kamu lakukan tidak menyakiti orang lain, tidak menjahati orang lain dan tidak melawan hati nurani. Lalu apa lagi yang menghalangi kemauanmu untuk melakukan hal-hal yang menurutmu menyenagkan dan bermanfaat bagi hidupmu? Jangan sampai kamu rugi karena terlalu banyak mempertimbangkan apa yang orang lain pikirkan.

Kamu Perlu Sesekali Merasa Bodoh Amat Sama Apa Yang Orang Katakan Dan Pandangan Orang Sama Kamu Agar Kamu Bisa Bebas Membangun Masa Depanmu


Sesekali kamu perlu loh merasa atau punya pemikiran bodoh amat dengan apa yang orang lain pikirkan. Kadang kamu memang perlu egois demi masa depanmu sendiri. Karena hidup bukan soal orang laain suka atau tidak suka, tapi soal apa yang kamu lakukan itu tidak menjahati oraang lain dan tidak melawan hati nuranimu.

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.